60 Ide Usaha Modal Kecil dan Sederhana
Sering kali saya ditanya, ide usaha apa yang cocok untuk saya?
Sungguh, itu sebuah pertanyaan yang hanya bisa dijawab oleh si penanya sendiri dan Tuhannya. Bagaimana mungkin saya atau orang lain bisa tau kecocokan dan kesenangan seseorang dengan tepat.
Beberapa ide usaha modal kecil yang tercantum dibawah ini sudah pernah dituliskan pembahasannya di kampungwirausaha.com.
Beberapa lainnya belum sempat kita bikinkan ulasannya. Namun, setidaknya kata kunci kumpulan ide wirausaha modal kecil yang ter-list di bawah ini bisa di copy paste kan pada form search (pencarian) yang ada di samping kanan website kita ini.

Ini dia ada lebih dari 50 ide usaha modal kecil yang bisa anda kembangkan, sebagai bahan masukan. Pilihlah yang paling disenangi dan dikuasai. Carilah info lengkapnya di lapangan.
Jangan berhenti pada ide.
Tapi lakukan! Sekarang juga…..
Nih, silahkan dipilih:
-Menjual Buah-buahan di Mobil.
-Jual Produk di Pasar Kaget Stadion Olahraga.
-Jual Produk Islami di Pasar Jumatan.
-Jual Kaos Sablon Anak.
-Penitipan Anjing/Kucing/Binatang Peliharaan .
-Salon Hewan.
-Cukur Rambut.
-Pelatih Olahraga.
-Jasa Pemipaan atau tukang ledeng.
-Jasa Pembersihan Dinding dari Coretan Graffiti.
-Jasa Memasak dan kursus memasak.
-Jual Beli Komputer Bekas.
-Reparasi Komputer.
-Penerjemah Buku/Laporan.
-Penerjemah Teknik.
-Reparasi Elektronik.
-Reparasi Motor/Sepeda Motor.
-Jual Beli Aksesoris Kendaraan.
-Jasa Desain Interior.
-Jasa Pengemudi Mobil.
-Penasehat Pribadi.
-Mengajar Privat.
-Penitipan Anak.
-Persewaaan VCD/DVD.
-Jurnalis Lepas.
-Jasa Pengetikan/Scan/Internet.
-Jasa Fotocopy.
-Persewaan Buku/Novel/Komik.
-Web Designer.
-Kartunis.
-Percetakan Buku/Undangan/Kalender.
-Jual Beli Barang Bekas.
-Jasa Pengiriman Barang.
-Antar Jemput Anak Sekolah.
-Pelatih Seni.
-Pelatih Musik.
-Event Organizers.
-Jasa Fotografi.
-Jasa Pembuatan Video.
-Perakitan Sepeda/Motor/Mobil.
-Membuat Toko Online.
-Jasa Update Blog/Website.
-Jual Kaos Kreatif
-Persewaan gerobak angkringan
-Baby day care
-Persewaan tanaman Hias
-Jasa Pembuatan Website.
-Jasa Pembuatan Akuarium.
-Jasa Pembuatan/Perawatan Taman.
-Jasa Pijat.
-Seni Dekorasi/Kerajinan.
-Jasa Laundry/Jasa Pencucian Baju.
-Jasa Pengecatan.
-Jasa Pembersihan Rumah/Kantor.
-Jual bli Motor/Mobil
-Jual beli property (makelar)
–Reseller produk-produk toko online
Masih belum menemukan yang cocok? Lah kalau gitu saya harus bagaimana lagi? Harus bikin 1000 list ide usaha modal kecil lagi? Ampuuuun!!! 😛
Saya rasa usaha dalam bidang perikanan, ternak dan perkebunan cocok dilakukan di daerah pedesaan yang rata-rata masih memiliki lahan yang luas.
buka usaha mah cuman bisa klo dah krja dpt ja v lw buat ank sklah ga akan bisa
Ide usaha mah banyak, bagaimana cara membuka usaha, kemudian mengelolanya itu yang sulit.
makanya itu gan, dalam bisnis kita harus bikin bisnis plannya.
yang penting dalam menjalankan usaha harus selalu konsisten dan tetap fokus, tetap semangat ajah
Sy seorang pdagang naagor,yg sering sy temui kendalany adalah mncari konaumen,kondsi ga stabil,kdg rame kdg sepi,skli rame kkdg smp kwalahan tp skli lg sepi jnuh bngt,gmn y crny biar dgangan bs stabil
Ide usaha sebenarnya banyak disekitar kita tinggal mau action atau tidak,kebanyakan ada ide tapi hanya dibayangkan saja
mulailah usaha dari kecil dengan kemungkinan besar
Sebetulnya memang banyak sekali peluang usaha yang bisa kita jalankan dan juga kita tekuni tentunya! saya sendiri membuka usaha produksi keripik singkong rumahan sendiri di rumah,dan lumayan menguntungkan. Salam wirausaha Indonesia…!!!
mau apapun ide usahanya, yang terpenting adalah keuletan kita buat berusaha dan jangan lupa bikin business plannya 🙂
Sy seorang pdagang naagor,yg sering sy temui kendalany adalah mncari konaumen,kondsi ga stabil,kdg rame kdg sepi,skli rame kkdg smp kwalahan tp skli lg sepi jnuh bngt,gmn y crny biar dgangan bs stabil
Saya masih bingung mencari ide-ide usaha. Kalo jalanin usaha modal kecil, hasilnya lambat bahkan gulung tikar. Kalo cari mulai usaha dengan modal besar takut. Gimana donk solusinya. Saya hanya orang biasa yang oingin sukses.. 🙂
bismillah
semua usaha itu bagus, dengan niat dan kerja keras serta mau belajar semua pasti akan mnejadi sukses
usaha yang benar benar itu adalah tekad. 🙂
terima kasih .
usaha dan doa gan, biar lebih keren
terimakasih sangat berguna
Pelaku usaha modal kecil seperti jasa penerjemahan, jurnalis lepas, jasa pengetikan, desain web, dan jasa pembuatan video, dan sejenisnya, mungkin perlu dukungan lokasi kerja. Coworking space yang akhir-akhir ini makin banyak terdapat di kota-kota akan bisa menjadi lokasi yang suportif bagi para pekerja ini, dan manfaatnya lebih efisien daripada bekerja di kantor atau di rumah.
yang sederhana danmodal kecil memang dicari, tapi kayanya sudah banyakpesaing
1 hal yg orang sering lupa, yaitu … minta sama Yang Maha Pemilik Alam Semesta .. Allah, semuanya punya Allah, kalo kita deketin Allah apapun bakal Allah kasih, yang terpenting, jangan pernah ragu sedikitpun di hati kita klo Allah gk bisa ngasih apa yg kita mau, but apa yg Allah kasih itulah yg terbaik, Allah maha mengetahui sedangkan manusia tidak’